Kesempatan belajar jadi bloger pemula di Festivity Ramadhan Flavor Bliss

Kesempatan belajar jadi bloger pemula di Festivity Ramadhan Flavor Bliss

TIPS & TRICKS BERHIJAB

Sekitar jam 16.30 Acara dimulai dengan pembicara Mba Aliah Sayuti selebgram yang bakal sharing tentang berhijab yang bagus,simple tapi cantik dan menarik serta kekinian jadi ga lagi hijab ponpes (pondok pesantren). Disini mba Aliah sharing tentang bagaimana caranya memilih hijab yang bisa membuat kita tirus alias AnTem (Anti Tembem) karena hijab nya dapat menutup hampir kebagian dahi hingga pipi (nah itu salah satu tips nya) dan juga dikasih tahu sama mba aliah ( bisa di follow IG nya : Aliahsayuti) ada perbedaan tiap dalaman (ninja) untuk yang berhijab yaitu ada yang sampai leher ada juga yang sampai bagian dada nah jadi ketika mau beli dalaman hijab bisa tahu beda nya.

Okelah karena aku sama sekali ga ngerti hijab segitu doang pengetahuan yang bisa aku share, tapi mba Aliah Sayuti selama bulan ramadhan ini dia bakal share model-model hijab dari simple sampai ke cetar membahana untuk ke pesta di akun IG nya dia akan share satu model hijab setiap hari nya selama bulan ramadhan jadi total kurang lebih ada 30 model hijab wooowww cus ah di kepoin akun IG nya dan gak perlu diragukan ilmu nya beliau karena perjalanan dia sampai selebgram dengan followers 78K itu dari peserta kontes kecantikan muslimah yang harus bisa make up dan berhijab sendiri, mantap kan jadi yuk yang mau gonta – ganti model hijab bisa di follow akun IG beliau.
sumber: http://loveissinta.blogspot.co.id/2017/06/kesempatan-belajar-jadi-bloger-pemula.html?m=1

2,475 thoughts on “Kesempatan belajar jadi bloger pemula di Festivity Ramadhan Flavor Bliss”